Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

JENIS BARANG YANG DIHASILKAN PERTAMBANG DAN SUMBER DAYA ALAM

Gambar
  JENIS BARANG YANG DIHASILKAN PERTAMBANG DAN SUMBER DAYA ALAM Jenis Barang Dihasilkan dari Pekerjaan dan Jenis Sumber Daya Alam yang Digunakan Pertambangan adalah suatu kegiatan pengambilan endapan bahan galian berharga dan bernilai ekonomis dari dalam kulit bumi, baik secara mekanis maupun manual, pada permukaan bumi, di bawah permukaan bumi dan di bawah permukaan air. Hasil kegiatan ini antara lain, minyak dan gas bumi, batubara, pasir besi, bijih timah, bijih nikel, bijih bauksit, bijih tembaga, bijih emas, perak dan bijih mangan. Pertambangan adalah rangkaian kegiatan dalam rangka upaya pencarian, penambangan (penggalian), pengolahan, pemanfaatan dan penjualan bahan galian ( mineral, batu bara, panas bumi, migas ). Hasil pertambangan dan sumber daya alam  Pertambangan menghasilkan barang tambang yang kemudian diolah menjadi barang lainnya. sebagai contoh emas dihasilkan oleh parah petambang emas tersebut kemudian dijual dan diolah menjadih perhiasaan bernilai tinggi. Barang yang d

7 MANFAAT ENERGI MATAHARI BAGI ALAM

Gambar
 7 MANFAAT ENERGI MATAHARI ALAM 1. Sumber penerangan Terjadinya siang dan malam yang kita rasakan adalah efek dari rotasi perputaran yang dilakukan oleh bumi dalam waktu 24 jam, terangnya hari ketika siang merupakan energi matahari berupa cahaya yang terpancar dari matahari.   2. Efek Rumah Kaca Manfaat energi bagi alam yang kedua adalah sebagai stimulan terjadinya pertumbuhan sekaligus peningkatan produktivitas tanaman. Pasalnya efek rumah kaca selalu diidentikkan dengan konotasi negatif namun faktanya hal ini juga memiliki manfaat bagi alam. 3. Penyedia Oksigen Manfaatenergi matahari bagi alam selanjutnya adalah sebagai penyedia oksigen bagi makhluk hidup di muka bumi, salah satu contohnya adalah proses fotosintesis. 4 Pemicu terjadinya pergantian musim Pergantian musim yang kita rasakan seperti  hujan, panas, salju dan lainnya tidak lepas dari manfaat Energi matahari bagi alam. Panas matahari yang terpancar di beberapa daerah mengakibatkan perbedaan suhu pula pada daerah yang terke

6 POTENSI SUMBER DAYA INDONESIA, DARI PERTANIAN HINGGA PERTAMBANGAN

Gambar
 6 POTENSI SUMBER DAYA INDONESIA, DARI PERTANIAN HINGGA PERTAMBANGAN Potensi Sumber Daya Alam yang Ada di Indonesia yakni sebagai berikut: 1. Sumber Daya Alam Indonesia Hasil Pertanian Hasil pertanian Indonesia di antaranya yaitu padi atau beras, jagung, ubi, kayu, kedelai, dan kacang tanah. 2. Sumber Daya Alam Indonesia Hasil Perkebunan. 3. Sumber Daya Alam Indonesia Hasil Kehutanan Sumber daya alam hasil kehutanan di Indonesia di antaranya adalah kayu dan rotan. Beberapa jenis kayu sumber daya alam Indonesia yaitu kayu keruing, kayu meranti, kayu agathis, kayu jati, kayu cendana, kayu akasia, dan kayu rasamala. 4. Sumber Daya Alam Indonesia Hasil Peternakan Sumber daya alam hasil peternakan di Indonesia di antaranya yaitu sapi, kerbau kuda, dan babi dengan produk peternakannya. 5. Sumber Daya Alam Indonesia Hasil Perikanan Sumber daya alam hasil perikanan di Indonesia di antaranya yaitu ikan dan hasil laut, budidaya udang dan bandeng, dan budidaya ikan di darat seperti di tambak atau

PELESTARIAN SUMBER DAYA ALAM INDONESIA

Gambar
PELESTARIAN SUMBER DAYA ALAM INDONESIA Cara Melestarikan Sumber Daya Alam Hayati dan Hewani Sumber daya alam tersebut juga terbagi ke dalam 2 jenis, yakni sumber daya yang dapat diperbaharui seperti kekayaan akan sumber daya hayati dan hewani, serta sumber daya alam yang tidak bisa diperbaharui seperti minyak bumi, ataupun hasil tambang lainnya. Namun pada artikel berikut ini, kita hanya akan mengulas tentang cara melestarikan sumber daya alam hayati dan hewani sebagai sumber daya yang dapat diperbaharui eksistensinya. * Meski sumber daya alam hayati dan hewani memiliki sifat yang cenderung mudah untuk diperbaharui, namun masyarakat tetap wajib mengetahui cara melestarikan sumber daya alam hayati dan hewani tersebut untuk menjaga kestabilan ekosistem ataupun untuk memastikan setiap kebutuhan pokok manusia dapat terpenuhi. Sumber daya hayati (tumbuh-tumbuhan) dan hewani tentu wajib untuk dilestarikan eksitensinya sebab kedua sumber daya tersebut memiliki peran penting sebagai sumber bah

SUMBER DAYA ALAM MANUSIA

Gambar
SUMBER DAYA ALAM MANUSIA PENGERTIAN Pengertian Sumber Daya Alam (SDA) adalah segala sesuatu yang bisa diambil atau dimanfaatkan dari alam karena memiliki nilai manfaat untuk memenuhi kebutuhan manusia. Sumber Daya Alam di Indonesia sendiri sangat beragam dan tersebar dari Sabang sampai Merauke. Sumber daya alam Indonesia dalam bahasa Inggris dikenal sebagai natural resources. Manfaat sumber daya alam penting untuk menjaga kelangsungan hidup manusia, sebagai penghasil bahan bakar dan energi, sebagai pembangkit listrik, memenuhi kebutuhan makanan manusia, menjaga keseimbangan alam dan lain sebagainya.  * Pengertian sumber daya alam menurut KBBI (kamus besar bahasa Indonesia). * Menurut Undang-Undang Pengertian sumber daya alam menurut Undang-Undang No. 4 Tahun 1982 Pasal (5) menyebutkan bahwa sumber daya alam adalah unsur lingkungan hidup yang terdiri atas sumber daya manusia, sumber daya hayati, sumber daya non hayati dan sumber daya buatan.

TIPE BUAH-BUAHAN

Gambar
  TIPE BUAH-BUAHAN  * buah tunggal, yakni buah yang terbentuk dari satu bunga dengan satu bakal buah, yang berisi satu biji atau lebih.  * buah ganda, yakni jika buah terbentuk dari satu bunga yang memiliki banyak bakal buah.  *  buah majemuk, yakni jika buah terbentuk dari bunga majemuk. 1. Buah sejati (buah telanjang) yang selalu terbentuk dari bakal buah, dan jika masih ada bagian bunga yang tertinggal bukanlah merupakan bagian bunga yang penting, terdiri dari: 2. Buah sejati tunggal, terdiri dari satu bunga dengan satu bakal buah saja, dapat berisi satu biji atau lebih, tersusun atas satu atau banyak daun buah dengan satu atau banyak ruang. Contohnya: mangga (Mangifera indica), papaya (Carica papaya), dan durian (Durio zibethinus). 3. Buah sejati ganda, terdiri dari satu bunga dengan beberapa bakal buah yang bebas satu sama lainnya, masing-masing bakal buah menjadi satu buah. Contohnya pada cempaka (Michelia champaka). 4. Buah sejati majemuk, berasal dari bunga majemuk, masing-masi

KANDUNGAN GIZI DAN KHASIATBUAH BUAHANHAN SEGAR

Gambar
  KASIAT BUAH BUAHAN  * Kandungan Gizi dan Khasiat Buah-buahan Segar Kesehatan sekarang ini merupakan hal yang sangat dijaga dan sangat penting oleh semua orang. Kita sebagai manusia bisa menjaga kesehatan dengan mengkonsumsi buah-buahan yang mengandung berbagai macam vitamin dan mineral, yang sudah diberikan alam kepada kita. Berikut ini adalah buah-buahan yang sering kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari yang mempunyai khasiat tinggi untuk kesehatan kita. Alpukat ( Lemak sehat oleat (omega9),vitamin e, zat besi, tembaga, kalium, serat,asam folat dan vitamin b6). Membantu pembentukan sel darah merah, melembutkan dan mengencangkan kulit melalui pembentukan kolagen, memcegah anemia, membentuk reaksi basa sehingga kekebalan tubuh meningkat , mengendalikan kadar kolesterol jahat dan menikan kadar kolesterol baik (HDL), membantu meringankan luka lambung dan radang usus besar. 2. Anggur ( Gula alami levilosa, magnesium, fruktosa, zat besi dan aneka antioksidan). Meningkatkan fungsi ginjal

MACAM- MACAM BUAH

Gambar
 MACAM- MACAM BUAH 1. Buah Apel Apel merupakan salah satu jenis buah yang yang umumnya memiliki warna merah di bagian luarnya saat buah tersebut sudah matang atau sudah siap dimakan. Meski demikian ada juga apel yang kulitnya berwarna kuning atau hijau. Kulit  buah ini terbilang agak lembek, sementara itu tekstur dari buah apel cukup keras. 2. Buah Anggur Macam macam buah segar yang sering kita temui salah satunya adalah anggur. Anggur merupakan jenis buah yang banyak dikenal dan cukup mudah ditemui hampir di seluruh dunia termasuk di Indonesia. Buah yang memiliki rasa manis dan lezat ini bisa membuat banyak orang terpesona. 3. Buah Alpukat Mengenal buah buahan lengkap dengan jenis dan manfaatnya memang cukup penting. Seperti mengenal buah alpukat yang satu ini. Diantara macam macam buah yang ada, alpukat menjadi jenis buah-buahan yang memiliki banyak manfaat. Buah ini sering kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari seperti dalam es buah, salad buah, jus buah dan lain sebagainya. 4. Bua

MANFAAT BUAH

Gambar
 MANFAAT BUAH Manfaat buah buahan untuk kesehatan dan menghilangkan penyakit tentu sangat beragam, manfaat buah buahan dapat menghindarkan kita dari berbagai penyakit. Beberapa artikel mengenai Manfaat buah memang telah banyak dibahas, namun sebenarnya manfaat ini dapat beragam tergantung dari buah dan jenisnya. Dengan mengkonsumsi buah maka kita akan mendapatkan gizi dan menjaga kesehatan kita. Buah juga dapat meningkatkan energi dan kebutuhan vitamin pada tubuh manusia. Berikut adalah beberapa manfaat buah buahan yang harus kita ketahui sebelum mengkonsumsi buah tersebut. Manfaat buah buahan untuk dikonsumsi setiap hari sangat banyak dan beragam, buah merupakan salah satu makanan yang menyehatkan dan menjadi salah satu bagian dari empat sehat 5 sempurna dalam siklus makanan. Buah begitu mudah didapatkan, dari harga yang murah sampai dengan harga yang tinggi. Berikut manfaat buah lainnya yang harus anda ketahui.

PENGERTIAN BUAH BUAHAN

Gambar
  KANDUNGAN BUAH  Pengertian Buah adalah satu bagian dari tanaman dalam satu pohon yang memiliki daging serta dapat dikonsumsi menjadi makanan sehingga dapat memberikan efek menyenangkan, menyehatkan dan yang paling penting mengenyangkan yaitu sebagai camilan. Berdasarkan dari segi ilmu botani, buah dapat diartikan sebagai struktur organ pada tanaman berbunga hasil perkembangan lanjutan bakal buah yang dimanfaatkan sebagai tempat untuk menyimpan hasil fotosintesis pada bagian daun. Buah adalah hasil reproduksi anak putik dan serbuk dan serbuk padah tumbuhuan .Sedangkan definisih atau pengertian buah buahan secara umum iyalah salah satu bagian dari tanaman atau pohon yang berdaging dan dapat dimakan sebagai makanan yang bisa memberikan efek mengenyangkan.

MANFAAT INTERIOR RUMAH

Gambar
 MANFAAT INTERIOR RUMAH Manfaat interior rumah Ramah untuk Anak Desain interior rumah minimalis seringkali jadi pilihan tepat keluarga, karena dinilai ramah untuk anak. Rumah akan lebih mudah dibersihkan atau dirapikan. Sehingga anak-anak bisa bebas bermain dan mendapatkan lingkungan yang bersih serta sehat untuk mereka.  1. Aman untuk anak Desain minimalis membuat rumah lebih mudah dirapihkan dan dibersihkan, memberi lingkungan yang sehat bagi anak-anak. Ruangan yang cenderung bersih dari benda-benda tak perlu lebih aman bagi pergerakan anak-anak yang sangat aktif, juga akan membuat mereka lebih mudah menemukan barang-barang.  2. Ramah bagi lansia Barang yang berantakan dan perabot memenuhi ruangan juga bisa berbahaya dan berisiko membuat lansia terjatuh. Benda-benda yang diletakkan teratur juga lebih baik bagi ingatannya dan tak membuat mereka bingung. Tapi usahakan untuk mempertahankan benda-benda yang dapat menjaga kenangannya, seperti foto-foto beliau.    3.  Ramah bagi difabel da

SMK NEGRI 2 SUKORJO

Gambar
  SMK NEGRI 2 SUKORJO SMK Negeri 2 Sukorejo berdiri sejak tahun 2010 yang beralamat di Jl. Raya Sukorejo – Bangil KM. 02 Desa Lecari Sukorejo Pasuruan Jawa Timur 67161 dengan luas keseluruhan 1200 m2. Bapak Drs. Samsuri, MM sebagai kepala sekolah pertama, secara resmi menetapkan tanggal 12 Agustus sebagai Hari Ulang tahun SMK Negeri 2 Sukorejo. Pada awalnya,di tahun pelajaran 2010-2011 rombongan belajar terdiri atas 3 kelas dengan jumlah siswa sebanyak 75 siswa yang terbagi atas 2 kompetensi keahlian yaitu 2 kelas Multimedia dan 1 Teknik Las. Pada Saat awal berdiri, SMK Negeri 2 Sukorejo baru memiliki 1 laboratorium Multimedia. Sementara untuk kompetensi keahlian Teknik Las memiliki bengkel las untuk sarana praktek.     Pada tahun 2013, terjadi pergantian kepemimpinan,  sebagai penggantinya adalah Bapak Rudi Trisantoso, S.Pd., M.Pd. Ditahun yang sama kompetensi keahlian Multimedia terakreditasi “A”. Pada tahun ajaran baru 2014/2015,dikembangkan lagi dengan dibukanya kompetensi keahlian

TUJUAN INTERIOR RUMAH

Gambar
 TUJUAN INTERIOR RUMAH  Tujuan interior rumah tujuan desain interior rumah adalah dimaksudkan untuk memperbaiki fungsi, memperkaya nilai estetika, dan meningkatkan aspek psikologis sebuah ruang. Setiap desain bertujuan menyusun secara teratur bagian demi bagian menjadi satu tatanan yang utuh untuk maksud-maksud tertentu.  1. Untuk menciptakan lingkungan yang fungsional dan indah, serta dapat menunjang kenyamanan pengguna saat beraktivitas di dalam ruangan.  2. Interior merupakan sesuatu yang berada di dalam bangunan. Bisa juga diartikan seperti  atau dekorasi di dalam struktur.  3. Interior memadukan semua hal yang berkaitan erat dengan warna, tekstur, dan lainnya.  4. Diaplikasikan pada iklim atau cuaca yang berbeda.  5. Harus memiliki kreativitas.

JENIS -JENIS INTERIOR RUMAH

Gambar
 JENIS-JENIS INTERIOR RUMAH  Jenis-jenis interior rumah Ada berbagai macam gaya interior yang bisa Anda terapkan untuk rumah yang Anda miliki, sesuaikan saja dengan selera dan minat Anda. Jangan lupa untuk mempertimbangkan juga berbagai elemen dari prinsip desain arsitektur agar interior Anda semakin tampak indah dan menawan. Berikut di bawah ini berbagai macam desain interior yang bisa Anda jadikan sebagai referensi. 1. Desain Interior Kontemporer Jenis interior rumah yang pertama ialah gaya kontemporer. Desain yang satu ini memadukan konsep masa kini dengan konsep masa depan. Perpaduan ini dapat menghasilkan nuansa yang lebih hangat dan dingin di waktu yang bersamaan. Dengan perpaduan tersebut membuat ruangan memberikan nuansa yang lebih indah dan elegan.  2. Desain Interior Skandinavia Desain berikutnya ialah gaya skandinavia, pada desain yang satu ini biasanya lebih menonjolkan penggunaan warna putih. Selain itu desain yang satu ini juga menggabungkan berbagai unsur elemen alami di

MACM- MACAM INTERIOR RUMAH

Gambar
 MACAM -MACAM INTERIOR RUMAH  Macam -macam interior rumah Desain Interior Kontemporer.  2. Desain Interior Skandinavia.  3. Desain Vintage. 4. Desain Minimalis. Desain Industrial. 6. Desain Shabby Chic.  7. Desain Bohemian. 8. Desain Victorian

PENGERTIAN INTERIOR RUMAH

Gambar
  INTERIOR RUMAH Pengertian   Interior rumah adalah yang berkaitan dengan bidang kreatif beserta solusi-solusi teknis yang diterapkan ke dalam struktur bangunan. Interior juga merupakan istilah yang berkenaan dengan sisi dalam ruangan dari sebuah bangunan.interior adalah ruang dalam yang merupakan terusan bentuk dari arsitektur. Pengertian desain interior atau interior desain adalah sebuah hal yang berkenana dengan bidang kreatif beserta solusi-solusi teknis yang diterapkan kedalam struktur yang dibangun. Desain interior sendiri ditujukan untuk mencapai lingkungan di dalam sebuah ruang. Keberadaan hal tersebut bersifat fungsional, diantaranya untuk meningkatkan kualitas kehidupan dan budaya penghuninya serta memunculkan kesan memimiliki estetika dalam sebuah ruangan sehingga dapat terlihat lebih menarik.

MANFAAT KOPI

Gambar
MANFAAT KOPI Manfaat kopi  * Manfaat kopi ternyata memiliki sejumlah kandungan zat gizi baik bangian tubuh, Bahkan diklaim menjadi salah satu fagher sejati untuk kangker.Ekstrak biji tanaman kopi inilah yang diolah menjadi bubuk kopi yang sering kali nikmat .kopi biasa menjadi teman dikalah memulai kegiatan di pagi hari diindonesia. Manfaat Kopi Bagi Kesehatan 1. Meningkatkan stamina 2.Mencegah kangker 3.Kopi menjadi kesehatan mulut  4.Mencegah prikson 5.Meningkatkan mood

MACAM - MACAM KOPI

Gambar
  MACAM - MACAM KOPI MACAM -MACAM KOPI 1.Kopi arabika 2.Kopi arabusta 3.Kopi latte 4.Kopi luwak 5.Kopi espreso

PENGERTIAN KOPI

Gambar
  ANEKA KOPI PENGERTIAN Kopi adalah sejenis tumbuhan yang dijadikan minuman. dimana minuman memilik sifat psikostimula sehingga menyebarkan seseorang yang minumnya tetap terjaga (susah tidur) . Pemrosesan kopi sebelum dapat diminum melalui proses panjang yaitu dari pemanenan biji kopi yang telah matang baik dengan cara mesin maupun dengan tangan kemudian dilakukan pemrosesan biji kopi dan pengeringan sebelum menjadi kopi gelondong. Proses selanjutnya yaitu penyangraian dengan tingkat derajat yang bervariasi. Setelah penyangraian biji kopi digiling atau dihaluskan menjadi bubuk kopi sebelum kopi dapat diminum .

BULLYING DI SEKOLAH

Gambar
                                                   BULLYING  DI SEKOLAH    PENGERTIAN BULLYIN      bulliyng adalah suatu tindakan atau tidakkan atau perilaku yang dilakukan dengan cara melukai secara fisik ,verbal atau emosional/psikologis oleh seseorang atau kelompok yang merasa lebih kuat kepada korban yang secara fisik atau mental lemah berulang kali tanpa perlawanan untuk membuat korban menderita.   DAMPAK BULLYING DISEKOLAH     1. Masalah psikologis 2. Masalah fisik 3. Gangguan tidur  4. Pikiran untuk bunuh diri 5. Tidak bisa menyantu dengan orang- orang disekitar 6. Gangguan prestasi  7. Sulit percaya dengan orang lain CARA MENGATASI BULLYING DISEKOLAH 1. Tidak perlu takut dan khawatir pada perilaku bulliying 2. Menghadapi tindakan bulliying dengan berani 3. Menyimpan semua bukti - bukti bulliying yang dilakukan pelaku 4. Melaporkan bukti yang sudah dikumpulkan kepada orang dewasa yang dapat dipercaya 5. Tidak takut untuk melaporkan tindakan bulliying sekalipun mengancam  6. Berb